Tuesday, December 20, 2016

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

1. Melihat Spesifikasi Melalui Fitur DirectX Diagnostic Tools

Untuk masuk ke DirectX Diagnostic Tools, anda masuk ke Run dengan menekan Windows + R di keyboard. Dan anda ketikkan dxdiag lalu enter atau ok

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

Kemudian akan muncul tampilan DirectX Diagnostic Tools. Disitu anda bisa lihat spesifikasi komputer atau laptop anda dengan jelas dan lengkap.

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

Di tampilan tersebut akan tersedia 4 tab yang memiliki fungsi-fungsi sendiri. Antara lain :

Tab System = di tampilan tersebut akan tersedia informasi-informasi yang mendetail untuk spesifikasi komputer
Tab Display = di tampilan ini akan tersedia informasi mengenai hal-hal yang berhubungan dengan kartu VGA yang ada di dalam komputer anda
Tab Sound = di tab ini berisi informasi tentang driver-driver yang berhubungan dengan sound card yang ada di dalam komputer anda.
Tab Input = Di tampilan yang terakhir ini berisikan informasi mengenai perangkat-perangkat input device yang di gunakan pada komputer anda. Contohnya seperti perangkat input Mouse ataupun keyboard.

2. Melihat Spesifikasi Melalui Sistem Properties Computer

Anda buka Control Panel dan klik kanan pada menu computer dan pilih properties

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

Dan anda bisa lihat juga spesifikasi dari komputer anda di tampilan system computer tersebut. Di tampilan ini anda bisa melihat apakah sistem operasi windows yang anda gunakan sudah teraktifasi atau tidak. Dan bisa melihat juga jenis sistem operasi yang anda gunakan.

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

3. Melihat Spesifikasi Melalui Aplikasi CPU-Z

Ini mungkin yang paling mutakhir,karena, dengan menggunakan aplikasi ini spesifikasi komputer akan terlihat lebih detail. dan jika anda menginginkan aplikasi ini bisa mendownload disini . jika selesai mendownload anda langsung install dan buka aplikasi tersebut. Secara otomatis aplikasi ini akan langsung mendeteksi spesifikasi yang ada di dalam komputer anda. aplikasi ini juga bisa di gunakan di perangkat laptop

Cara Mudah Melihat Spesifikasi Sistem Operasi Komputer

Labels: ,

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home