Pengertian RAM ,Fungsi ,dan Jenisnya
Oke disini saya akan sedikit mengulas tentang RAM ..
Pengertian RAM
RAM merupakan suatu singkatan dari Random Access Memory yang menjadi suatu tempat penyimpanan data atau memori sementara yang ketika komputer di hidupkan dan dapat menjalankan komputer dengan acak atau dengan random.
Fungsi RAM
RAM atau Random Access Memory memiliki fungsinya di dalam komputer yaitu untuk dapat mempercepat proses yang di lakukan oleh komputer. RAM yang besar akan dapat mempercepat proses datanya dan akan semakin cepat pula kerja komputer tersebut. RAM dapat menjadi cepat karena di dalam RAM terdapat ruang penyimpanan sementara yang dapat di gunakan oleh komputer untuk dapat menyimpan data-data yang mudah untuk dapat di ambil, hal ini
Jenis RAM
RAM memiliki beberapa jenis yang dapat support dengan beberapa tipe motherboard. Jenis-jenis dari RAM diantaranya adalah:
DRAM
DRAM atau Dynamic RAM merupakan jenis RAM yang dapat di segarkan oleh CPU secara berkala agar data yang ada di dalamnya tidak dapat menghilang.
SDRAM
SDRAM merupakan singkatan dari Sychronous Dynamic Random Access Memory yang merupakan jenis RAM yang menjadi kelanjutan dari DRAM yang terlah di sinkronisasikan oleh clock system yang memiliki kecepatan yang sangat tinggi jika di bandingkan dengan DRAM.
DDR RAM
DDR RAM merupakan singkatan dari Double Rate Random Access Memory yang merupakan jenis RAM dengan teknologi terusan atau merupakan lanjutan dai SDRAM. DDR memiliki jenis lain yang telah berangsung menjadi beberapa generasi seperti DDR2 atau Double Data Rate generation 2 RAM dan ada juga DDR3 atau Double Data Rate generation 3 RAM.
RDRAM
RDRAM merupakan singakatan dari Rambus Dynamic Access Memory yang merupakan suatu jenis memori dengan harga yang lebih mahal tetapi lebih cepat dari SDRAM. RAM jenis ini sering di pakai pada system dengan Pentium 4.
SRAM
SRAM merupakan siangkatan dari Static Random Access Memory yang merupakan jenis RAM yang tidak memerlukan adanya penyegaran dari CPU untuk dapat membuat data yang ada di dalamnya tidak hilang dan tersimpan dengan baik. RAM dengan jenis ini memiliki kecepatan yang tinggi jika di bandingkan dengan DRAM dan SDRAM.
EDORAM
EDORAM merupakan singkatan dari Extended Data Out Random Access Memory yang merupakan jenis RAM yang dapat di gunakan di system yang telah memakai Pentium. Pada RAM jenis ini dapat meyimpan dan mengambil isi dari memori dengan bersamaan yang dapat membuat kecepatan membacanya menjadi lebih cepat dari yang lainnya.
Sekian Terimakasih..
Labels: Komputer - Hardware
posted by y @ 12/04/2016 0 Comments
0 Comments:
Post a Comment
Subscribe to Post Comments [Atom]
<< Home